DELUSI KOPERASI PERTANIAN DAN DINAMIKA PERDESAAN

Rustidja, Ery Supriyadi (2014) DELUSI KOPERASI PERTANIAN DAN DINAMIKA PERDESAAN. Co-Value, IV (1). p. 5766.

[img] Text
2014 Co-Value Ery Delusi Koperasi.pdf

Download (1MB)
[img] Text (Peer Review)
Peer Review Delusi Koperasi Pertanian Dan Dinamika Perdesaan.pdf

Download (290kB)
[img] Text (Hasil Turnitin)
Hasil Turnitin Delusi Koperasi Pertanian Dan Dinamika Perdesaan.pdf

Download (856kB)

Abstract

Proses transformasi sosial ekonomi budaya secara evolutif akan mempengaruhi perilaku dan kelembagaan masyarakat perdesaan. Pembangunan koperasi Indonesia selama ini mengalami fluktuasi, jatuh bangun sejalan dengan perubahan sosial perdesaan dan juga seiring dengan latar belakang perubahan format sosial poJitik Indonesia. Kualitas kehidupan berkoperasi dan kinerja kelembagaan koperasi yang disinyalir rendah dan lemah berkait erat dengan faktor pendidikan manajerial koperasi, pendidikan anggota dan pengurus koperasi, serta penyuluhan nilai, jati diri, dan prinsip koperasi. Sejauhmana keberadaan koperasi pertanian, bagaimana prospek dan ekspektasinya dalam pembangunan pertanian maupun perdesaan menjadi pertanyaan yang relevan seiring dengan tantangan globalisasi maupun inklusivitas ekonomi. Artikel ini berisi tulisan delusi koperasi pertanian dan perdesaan, yang dilakukan dengan penelusuran substansial berdasar pada partisipasi observasi dan studi literatur. Strategi dan aksi komunikasi membutuhkan ruang gerak nyata untuk menumbuhkembangkan koperasi pertanian Indonesia seiring dengan tantangan globalisasi maupun inklusivitas ekonomi yang semakin menguat.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: cooperative, rural, agriculture, delusion, pembangunan
Subjects: JOURNAL
Divisions: PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN > MANAJEMEN PEMBANGUNAN EKONOMI
Depositing User: SE Asep Hermawan
Date Deposited: 02 Jan 2020 03:00
Last Modified: 07 Oct 2020 04:15
URI: http://repository.ikopin.ac.id/id/eprint/60

Actions (login required)

View Item View Item