Putri, Chelsi Lara (2021) ANALISIS STRATEGI MARKETING DALAM UPAYA MENINGKATKAN VOLUME TRANSAKSI ANGGOTA (Studi Kasus Divisi Usaha Toko Rumah Pangan Kita (RPK) Kopel Mart Koperasi Konsumen BULOG DIVRE JABAR). Skripsi (S1) thesis, Institut Manajemen Koperasi Indonesia.
![]() |
Text
Halaman Depan.pdf Download (179kB) |
![]() |
Text
BAB 1.pdf Download (118kB) |
![]() |
Text
BAB 2.pdf Restricted to Repository staff only Download (191kB) |
![]() |
Text
BAB 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (186kB) |
![]() |
Text
BAB 4.pdf Restricted to Repository staff only Download (325kB) |
![]() |
Text
BAB 5.pdf Download (32kB) |
![]() |
Text
Daftar Pustaka.pdf Download (28kB) |
Abstract
Chelsi Lara Putri, Analisis Startegi Marketing Dalam Upaya Meningkatkan Volume Transaksi Anggota (Studi Kasus pada Divisi Usaha Toko RPK Kopel Mart) Dibimbing oleh Dr. H. Dandan Irawan, SE., M.Sc Pada tahun 2020 volume transaksi anggota Toko RPK Kopel Mart mengalami penurunan dibandingkan tahun sebelumnya. Salah satu factor yang diduga menjadi penyebab volume transaksi anggota menurun adalah belum maksimalnya penerapan strategi marketing yang dilakukan oleh Koperasi Konsumen Bulog Divre Jabar pada Unit Usaha Toko RPK Kopel Mart. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengembangkan strategi marketing yang dapat diterapkan Koperasi Konsumen Bulog Divre Jabar pada Divisi Rumah Pangan Kita (RPK) Kopel Mart. Dengan menggunakan Matriks SWOT, alternatif strategi yang didapatkan yaitu meningkatkan variasi produk, meningkatkan pelayanan, meningkatkan kualitas pelayanan, mempertahankan kenyamanan toko, meningkatkan jumlah barang yang tersedia, koperasi dapat lebih gencar melakukan promosi, koperasi dapat melakukan inovasi dengan menyediakan kartu anggota berlangganan, meningkatkan kepuasan anggota. Berdasarkan penelitian yang dilakukan diperoleh hasil analisis SWOT Divisi Usaha Toko RPK Kopel Mart berada pada kuadran I sehingga mendukung strategi agresif dimana koperasi memanfaatkan peluang yang ada. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian studi kasus yang menggunakan analisis SWOT untuk mengetahui kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman yang dihadapi oleh koperasi dalam meningkatkan volume transaksi anggota. Berdasarkan hasil pembahasan, diketahui bahwa Toko RPK Kopel Mart berada pada kuadran I dimana Toko RPK memiliki kekuatan sehingga dapat memanfaatkan peluang yang ada. Strategi yang dapat diterapkan adalah strategi agresif yaitu gencar melakukan promosi melalui sosial media dengan memanfaatkan teknologi yang ada.
Item Type: | Thesis (Skripsi (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Analisis Strategi Marketing |
Subjects: | S1 - SKRIPSI |
Divisions: | PROGRAM STUDI SARJANA MANAJEMEN > MANAJEMEN PEMASARAN |
Depositing User: | Febrian Ricky |
Date Deposited: | 05 Mar 2025 06:34 |
Last Modified: | 05 Mar 2025 06:34 |
URI: | http://repository.ikopin.ac.id/id/eprint/1315 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |