ANALISIS KINERJA KARYAWAN DALAM UPAYA MENINGKATKAN KEPUASAN ANGGOTA (Studi Kasus Pada Unit Usaha Simpan Pinjam KPRI Mulia RSUD MajalayaKabupaten Bandung Provinsi Jawa Barat)

Manufandu, Martha (2021) ANALISIS KINERJA KARYAWAN DALAM UPAYA MENINGKATKAN KEPUASAN ANGGOTA (Studi Kasus Pada Unit Usaha Simpan Pinjam KPRI Mulia RSUD MajalayaKabupaten Bandung Provinsi Jawa Barat). Skripsi (S1) thesis, Institut Manajemen Koperasi Indonesia.

[img] Text
Halaman Depan.pdf

Download (213kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (138kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (258kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (286kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (167kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (75kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (50kB)

Abstract

Martha Manufandu, 2021. Analisis kinerja karyawan dalam upaya meningkatkan kepuasan amggota, studi kasus pada koperasi KPRI Mulia RSUD Majalaya di bawah bimbingan Bapak Drs. H. Dindin Burhanuddin, SE, M.Sc., dan Ibu Dra. Ucu Nurwati, SE., M.Si Koperasi Pegawai Republik Indonesia Mulia RSUD Majalaya merupakan salah satu koperasi primer dengan nomor badan hukum No: 230/BH/518/- KOP/V/1999. Dengan salah satu unit usaha yang dikelola yaitu unit usaha simpan pinjam yang merupakan kegiatan usaha menghimpun dana dan menyalurkannya melalui kegiatan simpan pinjam dari dan untuk anggota yang bersangkutan. Unit usaha simpan pinjam mengfokuskan kegiatan simpan pinjam yang aktifitas utamanya melakukan penawaran kepada anggota koperasi dan juga non anggota. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Bagaimana Kinerja karyawan dalam upaya meningkatkan kepuasan anggota KPRI Mulia RSUD Majalaya. Melalui tanggapan pengurus dan anggota dengan menggunakan kuesioner dan wawancara. Factor apa saja yang menjadi penghambat kinerja karyawan dalam mencapai kepuasan anggota, kurang efektif dan upaya-upaya apa saja yang di lakukan karyawan guna meningkatkan kepuasan anggota. Melalui pembahasan dan hasil penelitian yang dilakukan dapat diketahui bahwa kinerja karyawan sudah mencapai tinggkat kinerja yang baik akan tetapi anggota merasa kurang puas terhadap kinerja karyawan. Dikarenakan Karyawan kurang efektif dibeberapa indikator yaitu inisiatif melakukan pekerjaan tepat waktu dan kurang tepat waktu dalam melayani anggota. Oleh sebab itu pengurus harus berupaya untuk memberikan pelatihan yang lebih efektif kepada karyawan.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Uncontrolled Keywords: Kinerja Karyawan, Kepuasaan anggota
Subjects: S1 - SKRIPSI
Divisions: PROGRAM STUDI SARJANA MANAJEMEN > MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA
Depositing User: Febrian Ricky
Date Deposited: 05 Mar 2025 06:34
Last Modified: 05 Mar 2025 06:34
URI: http://repository.ikopin.ac.id/id/eprint/1375

Actions (login required)

View Item View Item