ANALISIS EFEKTIVITAS DAN EFISIENSI PENGGUNAAN ASET HUBUNGANNYA DENGAN RETURN ON ASSET (ROA) (Studi Kasus pada Koperasi Pegawai Rumah Sakit Mata Cicendo)

Tarmilah, Elah (2021) ANALISIS EFEKTIVITAS DAN EFISIENSI PENGGUNAAN ASET HUBUNGANNYA DENGAN RETURN ON ASSET (ROA) (Studi Kasus pada Koperasi Pegawai Rumah Sakit Mata Cicendo). Skripsi (S1) thesis, Institut Manajemen Koperasi Indonesia.

[img] Text
Halaman Depan.pdf

Download (212kB)
[img] Text
BAB 1.pdf

Download (143kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (248kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (252kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (267kB)
[img] Text
BAB 5.pdf

Download (64kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (51kB)

Abstract

Elah Tarmilah (C1170167). “Analisis Efektivitas dan Efisiensi Penggunaan Aset Hubungannya Dengan Return On Assets, Studi Kasus pada Koperasi Pegawai Rumah Sakit Mata Cicendo Bandung”. Skipsi jurusan Manajemen Keuangan, Program Studi Manajemen, Institusi Manajemen Koperasi Indonesia, dibawah bimbingan Wahyudin, SE., M.Ti Koperasi Pegawai Rumah Sakit Mata Cicendo Bandung merupakan koperasi yang berdiri berdasarkan kesamaan anggota yaitu pegawai Rumah Sakit Mata Cicendo. Usaha yang dikelola oleh koperasi pegawai rumah sakit mata cicendo yaitu unit simpan pinjam, cicendomart, fotocopy, parkir, dan pengadaan barang dan jasa. Dalam menjalankan kegiatan usahanya KOPRUSMAT memerlukan modal, salah satu bentuk penggunaan modal adalah asset. Supaya asset dapat beroperassi dengan baik maka perlu dilakukan suatu pengendalian penggunaan asset secara efektif agar dapat menghasilkan Return On Asset (ROA) yang tinggi. Berdasarkan hasil survey pendahuluan, permasalahan yang terdapat pada koperasi antara lain tingkat return on asset pada koperasi pegawai rumah sakit mata cicendo dari tahun ke tahun mengalami penurunan dan cukup rendah. Hal ini disebabkan karena koperasi kurang mampu mengefektifkan penggunaan asset pada koperasi. Dari hasil analisis menunjukan bahwa efektivitas dan efisiensi penggunaan asset Koperasi pegawai rumah sakit mata Cicendo Bandung menurunya tingkat perputaran persediaan, perputaran piutang, perputaran total aktiva dan perputaran modal kerja menunjukan bahwa KOPRUSMAT belum efektif dalam pengelolaan assetnya. Sedangkan efisiensi penggunaan asset dapat dilihat dari profit margin dapat dikatakan kurang efisien dan BOPO dapat dikatakan sudah efisien. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa apabila pendapatan tinggi maka perolehan SHU nya akan tinggi dan nilai Return On Asset akan meningkat.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Uncontrolled Keywords: Efektivitas, Efisiensi, Return On Asset.
Subjects: S1 - SKRIPSI
Divisions: PROGRAM STUDI SARJANA MANAJEMEN > MANAJEMEN KEUANGAN
Depositing User: Febrian Ricky
Date Deposited: 19 May 2023 01:46
Last Modified: 19 May 2023 01:46
URI: http://repository.ikopin.ac.id/id/eprint/1301

Actions (login required)

View Item View Item