ANALISIS KUALITAS PELAYANAN DALAM UPAYA MENINGKATKAN DAYA SAING PADA UNIT USAHA TOKO : Studi Kasus Pada Koperasi Konsumen BULOG Divre Jabar

ARIFINA, ALIFFIA SITIPUTUH (2023) ANALISIS KUALITAS PELAYANAN DALAM UPAYA MENINGKATKAN DAYA SAING PADA UNIT USAHA TOKO : Studi Kasus Pada Koperasi Konsumen BULOG Divre Jabar. Skripsi (S1) thesis, UNIVERSITAS KOPERASI INDONESIA.

[img] Text
Cover - Daftar Isi - Aliffia Sitiputuh Arifina.pdf

Download (343kB)
[img] Text
BAB I - Aliffia Sitiputuh Arifina.pdf

Download (262kB)
[img] Text
BAB II - Aliffia Sitiputuh Arifina.pdf
Restricted to Registered users only

Download (451kB)
[img] Text
BAB III - Aliffia Sitiputuh Arifina.pdf
Restricted to Registered users only

Download (563kB)
[img] Text
BAB IV - Aliffia Sitiputuh Arifina.pdf
Restricted to Registered users only

Download (761kB)
[img] Text
BAB V - Aliffia Sitiputuh Arifina.pdf

Download (98kB)
[img] Text
Daftar Pustaka - Aliffia Sitiputuh Arifina.pdf

Download (154kB)

Abstract

Aliffia Sitiputuh Arifina, 2023. Analisis Kualitas Pelayanan Dalam Meningkatkan Daya Saing Pada Unit Toko Studi Kasus Pada Unit Usaha KopelMart Koperasi Konsumen Bulog Divre Jabar Kota Bandung, Jawa Barat, di bawah bimbingan H. Indra Fahmi. Koperasi Konsumen Bulog Divre Jabar merupakan Koperasi Multi Purpose atau Koperasi yang menjalankan lebih dari satu unit usaha. Permasalahan yang dihadapi Koperasi Konsumen Bulog Divre Jabar yaitu daya saing pada unit toko yang menurun yang disebabkan karena kualitas pelayanan yang harus ditingkatkan lagi. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui kualitas pelayanan yang diberikan, seberapa besar pengaruh kualitas pelayananan terhadap tingkatan daya saing dan upaya yang dilakukan untuk meningkatkan daya saing. Penelitian ini menggunakan pendekatan masalah dengan teori-teori manejemen, perkoperasian, pelayanan dan daya saing. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus, data yang diperoleh melalui wawancara, kuesioner, observasi. Teknik analisis data menggunakan skala likert dan uji statistik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas pelayanan berpengaruh terhadap daya saing dengan hasil menunjukkan antara kualitas pelayanan dengan daya saing terdapat hubungan yang cukup erat. Maka diperoleh hasil sebesar 0,458 nilai ini menunjukkan bahwa daya saing dipengaruhi oleh kualitas pelayanan sebesar 45,80%.

Item Type: Thesis (Skripsi (S1))
Uncontrolled Keywords: Kualitas Pelayanan, Daya Saing, Koperasi
Subjects: S1 - SKRIPSI
Divisions: PROGRAM STUDI SARJANA MANAJEMEN > MANAJEMEN BISNIS
Depositing User: Sri Suharti
Date Deposited: 04 Nov 2025 03:14
Last Modified: 04 Nov 2025 03:14
URI: http://repository.ikopin.ac.id/id/eprint/2636

Actions (login required)

View Item View Item